Dulu sekali ketika awal-awal saya kenal dunia blog saya sempat tertarik dengan kode tukar dengan gambar, waktu itu saya belum tahu bagaimana cara membuatnya, namun seiring berjalannya waktu sayapun menjadi semakin pintar hehehe....
Gak kok saya masih nyubi, makanya trik yang saya bahas kali ini pun masih dikategorikan pemula, masih jauh dibandingkan dengan para master blog seperti kang rohman, oom, dan para master blog yang lainnya yang tidak bisa saya sebut satu persatu.
Oke daripada kelamaan kita langsung saja ke pokok bahasan, pertama-tama anda masuk ke tata letak==>tambah gadget==>tambah HTML/java scrip, ketik atau copy paste kode di bawah ini, kemudian simpan.
<a href="http://yopibloger.blogspot.com/"><img src="http://www.kaskus.us/images/smilies/fd_1.gif"></a>
Maka hasilnya akan seperti ini.
coba sobat klik gambar ini, kemanakah dia akan ngelink...?
Tukar link yuk
Untuk alamat link dan imejnya silahkan sobat ganti dengan alamat link sobat.
0 komentar: on "Cara membuat gambar yang mempunyai link"
Posting Komentar